YEU Gelar Pelatihan Manajemen Barak untuk FPRB Seloharjo

01 Agustus 2023 14:39:02 WIB

Seloharjo- Bertempat di Aula Kalurahan Seloharjo, pada hari Selasa, 01 Agustus 2023 YEU (Yogyakarta Emergency Unit) mengadakan Manajemen Barak untuk FPRB Seloharjo untuk memastikan kesiapsiagaan Tim FPRB dalam menghadapi bencana yang apabila terjadi kelak. 

Kegiatan ini difokuskan pada tim FPRB Seloharjo agar setiap petugas termasuk Tim Reaksi Cepat (TRC) dapat menjalankan tugas dan fungsinya dengan tepat. Sehingga saat terjadi pengungsian, masing-masing petugas dapat memahami tugas dan alur koordinasi yang telah ditentukan. 

Pelatihan manajemen barak tersebut sekaligus untuk penyegaran petugas agar lebih siap dalam menghadapi bencana. Rencananya kegiatan serupa akan dilanjutkan dengan kegiatan gladi barak pengungsian yang melibatkan lebih banyak pihak. 

Komentar atas YEU Gelar Pelatihan Manajemen Barak untuk FPRB Seloharjo

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License