KERJA BAKTI COR BLOG JALAN DI DESA DUKUH RT 06

02 Mei 2023 08:26:06 WIB

Seloharjo- Kegiatan warga Dusun Dukuh, Seloharjo pada Minggu 29 April 2023 yaitu kerja bakti. Kerja Bakti dimulai pukul 08.00 wib. Warga Dusun Dukuh antusiasnya luar biasa, saat ini sedang giat-giatnya karena ingin jalannya bagus dan halus walaupun banyak kegiatan di ladang namun disempatkan untuk giliran kerja bakti di jalan ,karena harus segera diselesaikan bulan ini terima kasih pak Dewan dan warga dusun Dukuh semuanya. 

Melihat kondisi jalan yang sudah rusak lama membuat ketidak nyamanan pengguna jalan maka diajukan ke Pemerintahan di desa Seloharjo. Dan pada akhir tahun ini bisa terealisasi memiliki jalan baru sudah tidak rusak lagi dan nyaman untuk pengguna jalan.

Komentar atas KERJA BAKTI COR BLOG JALAN DI DESA DUKUH RT 06

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License