RAPAT KOORDINASI PEMBENTUKAN KPPS PEMILU 2019 DESA SELOHARJO
Administrator 04 Maret 2019 15:20:03 WIB
Tanggal 04 februari 2019 telah diadakan Koordinasi pembentukan KPPS Pemilu 2019.Guna untuk persiapan pemilu 17 April 2019. Dengan dihadirinya Bpk Ibu Dukuh Desa Se Seloharjo agar mendata warga nya masing -masing. Pihak PPK dan PPS menginformasikan perekrutan PPS dengan melalui Media Online,agar setiap masyarakat dapat menyerap informasi tersebut.Diharapkan pemilu dapat berjalan dengan lancar dan sesuai dengan peraturan per undang-undangan No 7 Tahun 2017 tentang pemilihan umum pasal 352 ayat 2 huruf C " Peraturan KPU No 3 Tahun 2018 sebagai mana diubah kedalam peraturan KPU No 36 Tahun 2018 tentang pembentuan dan Tata kerja PPK , PPS dan KPPS dan peraturan KPU No 32 Tahun 2019 tentang tahapan , Program dan jadwal penyelenggaraan pimilihan umum Tahun 2019 " .
Komentar atas RAPAT KOORDINASI PEMBENTUKAN KPPS PEMILU 2019 DESA SELOHARJO
Formulir Penulisan Komentar
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasi Ketahanan Pangan (Ketapang) kabupaten Bantul Tahun 2025
- Musrenbang Rancangan RPJMD Kabupaten Bantul Tahun 2025 – 2029
- Berita Lelayu Kyai Daliyo di Padukuhan Biro
- Aksi Simpati Pemerintah Kalurahan Seloharjo Kepada Nyai Sukilah Warga Padukuhan Ngreco
- Upacara Bendera Peringatan Hari Pendidikan Nasional Tahun 2025
- Sosialisasi dengan tema Hukum Perdata dan Tata Usaha Negara Dalam Penyelenggaraan Pemerintah Kalurah
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
